Gambar menarik dan memiliki resolusi sampai full HD tentu akan memiliki nilai jual yang tinggi, misalnya gambar di bawah
Wah, harganya lumayan mahal ya? tapi walaupun dibanderol dengan harga selangit namun ini tidak menutup kemungkinan buat sobat yang ingin memiliki wallpaper menarik secara gratis.
Penasaran seperti apa? ok, langsung saja yok kita mulai!
baca juga: cara memasukkan gambar ke dalam tulisan di photoshop
langkah 1: klik di sini untuk masuk ke halaman Home dari web tersebut! kemudian kamu dapat memilih katagori gambar yang kamu suka mulai dari Flowers sampai Nature. lihat cuplikan gambar di bawah.
baca juga: cara mudah menyimpan fotomu agar aman selamanya!
langkah 2: Kemudian klik salah satu gambar yang kamu suka, secara otomatis gambar yang baru saja di klik akan membesar, lalu tari sedikit ke bawah pada tampilan download.
langkah 3: Tunggu sejenak sampai muncul pilihan seperti di bawah, lalu pilih simpan berkas dan klik Ok
Penting!!
Gambar di atas memang gratis untuk di download tapi bukan berarti gambar tersebut tidak memiliki hak cipta! jadi jangan sampai anda melanggar kebijakan yang telah di tetapkan, misalnya anda menjual gambar tersebut dan mengaku bahwa anda memiliki hak cipta terhadapnya.Penutup
Begitulah cara mendapatkan gambar menarik dan gratis atau setidaknya itu caraku, dan jika kalian punya cara yang lebih hebat jangan lupa beritahu aku di komentar bawah.Terima kasih telah mengunjungi blog saya, dan jika anda tertarik dengan artikel dari blog ini silahkan subscribe dan share tulisan ini ke teman-teman anda, saya Johan Irvani jumpa lagi artikel selanjutnya sekian dan terima kasih.
Artikel ini berlaku juga untuk: Puluhan wallpaper android menarik - gambar lucu - cara mendapatkan gambar keren untuk backgrund windows 10