Wednesday, March 22, 2017

[Tutorial] Cara mudah membuat bingkai halaman di Mc word - Noxamine

Microsoft Office Word, 

siapa sih yang tidak kenal dengan perangkat lunak pengelola kata yang satu ini..
selain mudah di gunakan, sofware yang satu ini juga cukup lengkap dengan fitur-fitur keren
yang di bawanya, mulai dari watermark, sampai menyimpan dokumen dalam berbagai format,
misalnya, word dokument, word tempalte sampai PDF dan lain-lain
  
oya, satu fitur lagi, yaitu fitur yang bakal kita bahas sekarang
"membuat bingkai" atau bahasa kerennya page border

bingkai halaman memang tidak terlalu banyak di gunakan 
bahkan di beberapa kasus bingkai halaman tidak boleh di gunakan
misalnya dalam surat-surat resmi

tapi, bagaimana kalau surat yang akan kita buat adalah surat undangan acara ulang tahun, atau tugas sekolah anak Smp dan Sma, dalam hal ini menggunakan bingkai halaman di cover seolah-olah punya nilai plus tersendiri, selain terlihat rapi penggunaan bingkai di sini juga terkesan lebih bagus dan keren.

oleh karena itu tidak ada salahnya untuk mempelajari cara membuat bingkai halaman
meskipun jarang di gunakan
tapi siapa tau ini akan berguna nantinya
ok, langsung saja, yok kita mulai..


langkah 1: buka aplikasi Mc Word.

langkah 2: pilih page layout lalu page borders agar lebih jelasnya lihat gambar bawah


0.1

langkah 3: perhatikan gambar berikut, saya akan menjelaskannya di bawah 
0.2

 
1.di sini anda dapat memilih, mau yang Box, Shadow, 3-4 dan lain-lain tapi jangan None ya, hh
2. style/gaya pilih gaya yang anda suka, lihat pratinjaunya di samping kanan
3. di bagian ini mungkin sudah banyak yang tahu, color=warna
4. pilih ukuran, usahakan jangan terlalu besar atau terlalu kecil
5. klik ok

lihat hasilnya, sebagai contoh, perhatikan punya saya,
0.3
 
jika anda ingin menggunakan bingkai halaman dengan gambar atau Art ikuti langkah berikut 

 langkah A: jika di atas anda harus memilih Style, Box dan lain-lain tapi di sini anda hanya perlu memilih Setting > Art > Ok
0.4
 

dan beginilah hasilnya
0.5
begitulah cara membuat bingkai halaman di Mc word atau setidaknya itu caraku dan jika kalian punya cara yang lebih hebat dan praktis jangan lupa beritahu aku di komentar di bawah

jika kalian suka dengan artikel dari blog ini, jangan lupa subcribe dan share ke teman-teman kalian 

saya Johan Irvani sampai jumpa di artikel selanjutnya sekian dan terima kasih 

planet bumi 22/03/2017
Disqus Comments